Sabtu, 22 Oktober 2011

BASIS DATA


BASIS DATA

Basis data atau yang biasa di sebut database adalah suatu kumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara sistematik sehingga dapat diperikasa menggunakan suatu program komputer, untuk memperoleh informasi dari basis data tersebut. Istilah basis data berawal dari ilmu komputer. Istilah basis data mengacu pada koleksi dari data-data yang saling berhubungan, dan pereangkat lunaknya seharusnya mengacu sebagai sistem manajeman basis adata ( database menagement system / DBMS).
Konsep dasar dari basis data adalah kumpulan dari catatan-catatan, atau potongan dari pengetahuan. Sebuah basis data memiliki penjelasan terstruktur dari jenis fakta yang tersimpan di dalamnya: penjelasan ini disebut skema. Skema menggambarkan obyek yang diwakili suatu basis data, dan hubungan di antara obyek tersebut. Ada banyak cara untuk mengorganisasi skema, atau memodelkan struktur basis data: ini dikenal sebagai model basis data atau model data. Model yang umum digunakan sekarang adalah model relasional, yang menurut istilah layman mewakili semua informasi dalam bentuk tabel-tabel yang saling berhubungan dimana setiap tabel terdiri dari baris dan kolom (definisi yang sebenarnya menggunakan terminologi matematika). Dalam model ini, hubungan antar tabel diwakili denga menggunakan nilai yang sama antar tabel. Model yang lain seperti model hierarkis dan model jaringan menggunakan cara yang lebih eksplisit untuk mewakili hubungan antar tabel.
1. Hardware
Biasanya berupa perangkat komputer standar, media penyimpan sekunder dan media komunikasi untuk sistem jaringan.

2. Operating System
Yakni merupakan perangkat lunak yang memfungsikan, mengendalikan seluruh sumber daya dan melakukan operasi dasar dalam sistem komputer. Harus sesuai dengan DBMS yang digunakan.

3. Database
Yakni basis data yang mewakili sistem tertentu untuk dikelola. Sebuah sistem basis data bisa terdiri dari lebih dari satu basis data.

4. DBMS (Database Management System)
Perangkat lunak yang digunakan untuk mengelola basis data. Contoh kelas sederhana: dBase, Foxbase, Rbase, MS. Access, MS. Foxpro, Borland Paradox. Contoh kelas kompleks: Borland-Interbase, MS. SQL Server, Oracle, Informix, Sybase.

5. User ( Pengguna Sistem Basis Data )
Orang-orang yang berinteraksi dengan sistem basis data, mulai dari yang merancang sampai yang menggunakan di tingkat akhir.

6. Optional Software
Perangkat lunak pelengkap yang mendukung. Bersifat opsional.’


Perangkat lunak basis data
perangkat lunak basis data yang banyak digunakan dalam pemrograman dan merupakan perangkat basis data aras tinggi (high level) salah satunya adalah ORACLE.

Basis data ORCALE E-Business Suite dan Oracle Aplikastion Server..
Cerner corporation adalah internasional perawatan kesehatan teknologi informasi perusahaan yang mengkhususkan diri dalam menyediakaan system lengkap untuk rumah sakit dan organisasi medis lainya untuk mengelola dan mengintegrasikan semua catatan mediselektronik, doctor order entry terkomputerisasi (CPOE), dan informasi keuangan.
Cerner mengklaim untuk menjadi penyedia terbesar system medis elektronik di Amerika srikat. Pesaing terbesar, Perusahaan McKesson lebih besar dalam ukuran tetapi McKesson memiliki penghasilan dari non-teknologi sumber-sumber medis.
Perusahaan ini memiliki lebih dari 8.200 karyawan.padatahun2006,sekitar1.900asosiasi di Amerika Serikat dan 600 rekan di india terlibat penuh-waktu dalm Perangkat lunak aspek perkembangan perusahann. Cerner  memeilii lebih dari 6.000 klien di seluruh dunia,
Cerner didirikan pada tahun 1979 oleh Neal Petterson, Poulus Group, dan Cliffing Illig, yang rekan-rekannya di Arthur Andersen. Nama aslinya adalah PGI dan Asseociates.
Perangkat lunak yang di gunakan perusahaan ini adalah Oracle E-Business Suite.. Alasanya karena beberapa aplikasi Server Oracle yang menjadi unggulan dan perangkat lunak ini merupakan sebuah paket lengkap aplikasi bisnis yang memungkinkan seluruh fungsi bisnis ini, seperti interaksi pelanggan, pengelolaan financial, sumber daya manusia dan pengelolaan rantai pasokan, di kelola secara efesien.

Lexmark International, Inc adalah suatu Perusahaan Amerika yang mengembangkan dan memproduksi produk-produk percetakan dan pencitraan, termasuk printer laser dan inkjet, produk multifungsi, persediaan cetak, dan jasa untuk konsumen bisnis dan individu. Perusahaan ini berkantor pusat di Lexington, Kentucky.

Oracle Application Server, sebuah platform peranti lunak yang
terintegrasi, berbasis standar, memungkinkan perusahaan ukuran apa pun untuk lebih responsif (tanggap) terhadap kebutuhan bisnis yang kerap berubah, mengembangkan dan mengelola aplikasi dalam lingkungan Java 2 Enterprise Edition (J2EE) dan grid computing. Platform middleware Oracle diminati oleh pelanggan yang mencari sebuah produk tunggal untuk pengembangan, pengelolaan dan pengintegrasian aplikasi Java, Web services dan yang berorientasi layanan (service oriented).

“Kami sangat puas dengan teknologi Oracle. Oracle Application Server telah membuka banyak pintu untuk kami seperti Java Bean dan Single Sign On, serta memberikan kami kesempatan untuk memusatkan sistem kami. Sekarang sangat mudah untuk mengimplementasi aplikasi baru dan membuat perubahaan baru pada sistem kami yang sudah ada,” kata Behroz Bahrami, Development Team Lead of Lexmark International Limited –salah satu perusahaan pengguna Oracle Application Server.



.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar